HUBUNGAN PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL: APLIKASI TIK TOK DENGAN CYBERBULLYING PADA REMAJA
DOI:
https://doi.org/10.32584/jpi.v6i2.1163Abstract
Penggunaan media sosial salah satunya aplikasi Tik Tok yang sedang marak digunakan oleh anak remaja dengan menampilkan video pendek yang di sediakan dengan fitur-fitur yang menarik pada aplikasi Tik Tok seperti tarian, gaya bebas, video goyang dua jari dan lain sebagainya, sehingga membuat remaja sangat menyukai aplikasi ini untuk mengekspresikan diri pada aplikasi Tik Tok tersebut. Tingginya penggunaan aplikasi Tik Tok bisa menyebabkan terjadinya kejadian Cyberbullying pada kalangan remaja dengan memberikan komentar buruk di kolom komentar yang disediakan oleh aplikasi yang memberikan dampak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penggunaan media sosial: aplikasi tik tok terhadap cyberbullying pada remaja. Jenis penelitian kuantitatif dengan deskrispi korelasi dan menggunakan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel 120 orang dengan teknik snowball sampling dan consecutive sampling. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner yang sudah dilakukan pengujian validitas dan reliabilitas. Analisa univariat menggunakan distribusi frekuensi dan bivariat menggunakan uji Chi-square. Hasil uji korelasi uji Chi-square didapat Pvalue= 0.427 (>0,05) yang berarti tidak terdapat hubungan yang bermakna mengenaipenggunaan media sosial : aplikasi Tik Tok terhadap cyberbullying pada remaja. Penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan mengenai cyberbullying pada media sosial guna menurunkan angka kejadian cyberbullying pada remaja. Kata kunci: Aplikasi Tik Tok, Cyberbullying, Media Sosial, Remaja. ÂDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.